Postingan

ALBINO

Gambar
Apa itu albino   Albinisme atau  albino  adalah kelainan keturunan yang ditandai dengan berkurangnya produksi melanin (pigmen yang memberi warna pada kulit, rambut dan mata) sepenuhnya atau sebagian. ... Beberapa dari mereka juga sensitif terhadap paparan matahari dan berisiko mengalami kanker kulit. Pernah melihat anak albino yang memiliki kulit sangat pucat?  Seluruh badan putih hingga bulu-bulu, termasuk bulu mata berwarna?  Kondisi kelainan pada produksi melanin sehingga menyebabkan penderitanya tidak memiliki pigmen tersebut disebut juga dengan Albino atau albinisme. Akibat tidak adanya melanin akhirnya membuat seorang anak albino akan memiliki karakteristik kulit pucat dengan rambut putih, hingga adanya kelainan tambahan pada matanya.  Kondisi kelainan mata pada penderita albino disebut nystagmus, di mana pandangan mata pengidap bergerak tak tentu arah, terus-menerus berpindah dari satu titik ke titik lain. Kelainan kulit ini memang terbilang langka, bahkan para p

senja

Gambar
SENJA Senja Yang Indah Keemasan cahaya di cakrawala Di ufuk barat saat hari mulai senja.. Terbelalak mata saat memandangnya Keindahan dari sang maha pencipta.. Sang surya bersiap untuk tenggelam Menjemput mesra ketenangan malam.. Meneguk cahaya dalam-dalam Menyempurnakan keindahan malam.. Lembayung indah tampak kekuningan Gradasi warna bagaikan lukisan.. Di sudut langit yang tipis berawan Hiasan terbesar sepanjang zaman..